Fakta Bandara Syamsyudin Noor Banjarmasin

Bandara Syamssudin Noor adalah bandar udara yang melayani Banjarmasin di Kalimantan Selatan ,Indonesia.Letaknya di kecamatan Landasan Ulin Banjarbaru,Kalimantan Selatan atau 25 km dari pusat Kota Banjarmasin,kota terbesar di Kalimantan, dan terletak 10 kilometer selatan-barat dari banjarbaru.
25 Desember 1941, Jepang membom Lapangan Terbang Ulin.Bandara ini dibangun kembali pada mulanya oleh pemerintahan pendudukan jepang pada tahun 1944 dan terletak di sebelah utara jalan Jend.Ahmad Yani Km 25
Kecamatan Landasan Ulin,Banjarbaru.
Tepatnya pada posisi koordinat 03 270 S 114 450 E,serta pada masa itu hanya memiliki ukuran landasan panjang 2.220 meter dan lebar 45 meter
Share on Google Plus

About Juniansyah

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.
    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 comments:

Post a Comment